Monday, February 23, 2009

Ya Allah... Benarkah Sejarah Ini?

Meluruskan Beberapa Kisah dalam Islam Menuju Pemurnian Sejarah yang Sebenarnya

Benarkah Hawa berasal dari tulang rusuk Nabi Adam AS? Benarkah Hawa membujuk Nabi Adam AS untuk memakan buah khuldi? Selama ini pendapat yang beredar memang demikian adanya. Namun ternyata, kisah Adam dan Hawa itu tidaklah demikian!

Lalu bagaimana dengan kisah Tsa’labah bin Khattib yang konon tidak mau membayar zakat dan meninggalkan shalat Jum’at karena domba-dombanya yang ia gembalakan. Ada pula tentang kisah Umar bin Khaththab membunuh hidup-hidup putrinya dengan cara menguburnya. Selanjutnya, kisah tentang Nabi Muhammad SAW dilahirkan dan wafat pada 12 Rabi’ul Awwal, kisah menikahnya Sayyidah Aisyah pada usia enam tahun.

 

Temukan fakta lain daripada yang lain dalam buku ini....

 

Oleh Drs. Aep Saepulloh M.H.

Penerbit: Shuhuf

Harga: Rp 29.000,-

Pesan Segera!
Hubungi bagian Sirkulasi Majalah alKisah
Jalan Pramuka Raya No. 410, Jakarta 13120
Telp. 021-856. 2257/ 8590. 0947
Fax: 021-8590.0947
e-mail: online.pustaka@yahoo.com

 

No comments:

Post a Comment